-->

Notification

×

Iklan

Tag Terpopuler

Gatur Pagi: Polsek Gununghalu Beeikan Pelayan Prima Pada Masyarakat

Rabu, 12 Maret 2025 | 5:18:00 PM WIB Last Updated 2025-03-13T00:18:33Z


Kab.Bandung Barat, Nuansa Inspirasi.Com  Pada Kamis Tanggal 13 Maret 2025 Pukul 06.00 WIB, Anggota Polsek Gununghalu melaksanakan tugas Gatur pagi di Jalan raya pertigaan, Gununghalu,Jalan raya pertigaan Simpang Bunijaya, guna mencegah terjadinya kemacetan.


Petugas yang melakukan pengaturan yaitu: Bawas Aiptu Mohamad lutfi,Kanit Samapta Bripka Samsul Rais, Bripka Rusmawan, selain melakukan gatur di sertai dengan menyampaikan pesan pesan kamtibmas Kepolisian, menghimbau para pengguna jalan raya agar mematuhi tata tertib berlalu lintas.



Kapolres Cimahi AKBP Tri Suhartanto disampaikan oleh Kapolsek Gununghalu AKP Endang Mulyana mengatakan, agar anggota senantiasa menumbuhkan rasa ikhlas dan tanggung jawab dalam melaksanakan tugas. Kegiatan pengaturan ini dilaksanakan setiap pagi dari pukul 06.00 WIB dan pada sore Hari 16.00 WIB.


"AKP Endang mengajak, masyarakat pada Bulan Suci Ramadhan 1446 H ini agar dapat menjadikan keselamatan sebagai kebutuhan. Salah satu caranya adalah dengan menjadi pelopor keselamatan berlalu lintas.Ujarnya.



Dengan adanya pengaturan dan penempatan petugas di jalanan, diharapkan dapat mencegah terjadinya kemacetan dan mengurangi jumlah angka kecelakaan serta bisa menekan tindak kriminal.


“Selain itu dapat menciptakan rasa aman dan nyaman aktivitas masyarakat, baik para pejalan kaki maupun para pengendara kendaraan bermotor di jalan,"kata AKP Endang," tandasnya. (Adita)